√ JADWAL KAPAL LABOBAR APRIL 2020

jadwal-kapal-pelni-labobar

Jadwal Kapal Labobar april 2020 untuk rute Bitung, Ternate, Sorong, Manokwari, Nabire, Serui dan Jayapura. 
Kapal Labobar ini adalah salah satu kapal laut penumpang yang memiliki rute perjalanan yang panjang dari pulau satu ke pulau yang lainnya. Sebelum menentukan akan naik kapal satu ini atau tidak, ada baiknya anda mengetahui informasi penting tentang Jadwal Kapal Labobar bisa didapatkan dengan membacanya di bawah ini.


Kapal Labobar adalah salah satu kapal laut penumpang komersil yang dioperasikan oleh PT Pelni. Kapal KM Labobar merupakan hasil buatan dari perusahaan galangan asal Jerman bernama Meyer Werft pada tahun 2004.
Seperti kapal laut penumpang komersil lainnya, Kapal Labobar memiliki kapasitas penumpang yang cukup besar yaitu sebanyak 3.084 penumpang, belum termasuk dengan awak kapal. Juga, kapal laut Labobar memiliki kapasitas untuk mengangkut sebanyak 9 kontainer.

Namun sebelumnya ada hal penting lagi lainnya dan wajib anda tahu. Yakni mengenai info jadwal kapal Labobar. Hal ini karena banyak sekali penumpang yang sering kesulitan mendapatkan informasi yang akurat dan terpercaya. Maka dari itu saya sarankan anda cek jadwal keberangkatan kapal Labobar bulan april 2020 lengkap dengan harga tiket untuk setiap tujuannya pada tabel berikut ini.

Jadwal Kapal KM Labobar Bulan April 2020

Rute Tujuan
Berangkat
Tiba



Pantoloan (Donggala) – Balikpapan
26 Maret 2020 Jam 23:59
27 Maret 2020 Jam 12:00



Balikpapan – Tanjung Perak (Surabaya)
27 Maret 2020 Jam 14:00
28 Maret 2020 Jam 18:00



Tanjung Perak (Surabaya) – Balikpapan
30 Maret 2020 Jam 23:59
01 April 2020 Jam 06:00



Balikpapan – Pantoloan (Donggala)
01 April 2020 Jam 09:00
01 April 2020 Jam 21:00



Pantoloan (Donggala) – Bitung
01 April 2020 Jam 23:00
03 April 2020 Jam 02:00



Bitung – Ternate
03 April 2020 Jam 07:00
03 April 2020 Jam 16:00



Ternate – Sorong
03 April 2020 Jam 18:00
04 April 2020 Jam 14:00



Sorong – Manokwari
04 April 2020 Jam 17:00
05 April 2020 Jam 06:00




Harga Tiket Kapal KM Labobar Bulan April 2020


Rute
Tiket Dewasa
Tiket Bayi



Amurang - Balikpapan
Rp. 325.500
Rp. 39.000



Amurang - Bitung
Rp. 62.500
Rp. 12.000



Amurang - Pantoloan
Rp. 239.500
Rp. 30.000



Balikpapan - Bitung
Rp. 378.500
Rp. 42.000



Balikpapan - Pantoloan
Rp. 131.500
Rp. 18.000



Balikpapan - Surabaya
Rp. 413.500
Rp. 46.000



Bitung - Amurang
Rp. 72.500
Rp. 12.000



Bitung - Balikpapan
Rp. 373.500
Rp. 42.000



Bitung - Jayapura
Rp. 509.500
Rp. 56.000



Bitung - Manokwari
Rp. 420.500
Rp. 47.000



Bitung - Ternate
Rp. 173.500
Rp. 22.000



Jayapura - Serui
Rp. 208.000
Rp. 26.000



Manokwari - Nabire
Rp. 111.500
Rp. 17.000



Manokwari - Sorong
Rp. 145.500
Rp. 20.000



Nabire - Manokwari
Rp. 106.000
Rp. 17.000



Nabire - Serui
Rp. 65.000
Rp. 12.000



Serui - Jayapura
Rp. 197.000
Rp. 26.000



Serui - Nabire
Rp. 67.000
Rp. 12.000



Sorong - Manokwari
Rp. 158.000
Rp. 20.000



Sorong - Ternate
Rp. 240.000
Rp. 28.000



Pantoloan - Amurang
Rp. 246.000
Rp. 30.000



Pantoloan - Balikpapan
Rp. 123.000
Rp. 18.000



Surabaya - Balikpapan
Rp. 411.000
Rp. 46.000



Ternate - Bitung
Rp. 166.000
Rp. 22.000



Ternate - Sorong
Rp. 225.000
Rp. 28.000




Cara Membeli Tiket Kapal Labobar

1. Pertama-tama, akses terlebih dahulu situs resmi PT Pelni https://www.pelni.co.id/
2. Kemudian cari pelabuhan Asal dan pelabuhan Tujuan. Misalnya untuk rute dari pelabuhan Jayapura ke pelabuhan Serui.
3. Lalu pilih tanggal keberangkatan, jumlah penumpang dan kelas.
4. Lalu tekan "Cari Pelayaran" maka akan muncul daftar jadwal kapal pelni yang tersedia.
5. Pilih kapal serta tanggal keberangkatan lalu tekan tombol "Pilih" berwarna kuning.
6. Maka akan muncul beberapa kotak kosong yang wajib diisi bagi penumpang yang akan memesan tiket.
7. Pada bagian pertama yang harus diisi adalah nama pemesan, email, nomor telepon dan alamat lengkap.
8. Pada bagian bawahnya lagi yang juga harus diisi adalah nama penumpang, nomor identitas (KTP, SIM, PASSPORT dan KIA), tanggal lahir dan jenis kelamin.
9. Jika semua telah terisi dengan benar maka bisa melanjutkan dengan menekan tombol "Saya setuju dengan persyaratan dan ketentuan PT Pelni dan catptcha "Saya Bukan Robot"
10. Tekan tombol "Lanjut" maka akan muncul data reservasi tiket tersebut.
11. Untuk pembayaran bisa melalui, ATM, Bank, Mobile Banking, Alfamart dan Indomaret.

Semoga informasi mengenai jadwal kapal pelni Labobar bulan april 2020 di atas bisa menjadi pertimbangan dan juga bisa membantu anda mendapatkan informasi yang tepat dan anda butuhkan. Semoga bermanfaat dan terima kasih telah berkunjung.
Moh Kamil Seorang Blogger Traveler dan Pecinta Kapal Pelni

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel